NEWSTICKER

Kisah Keluarga Korban Bom Bali I

Luhur Hertanto • 31 March 2021 11:23

Tragedi bom Bali I membuat Ni Luh Erniati kehilangan suaminya. Kepergian sang suami membuat Ni Luh menjadi orangtua tunggal bagi kedua putranya yang saat itu masih berusia 9 dan 1 tahun. Seiring waktu berlalu, Ni Luh akhirnya bisa berdamai dengan keadaan. 
(Hani Handayanti)
';